Popular Post

Popular Post

Posted by : Unknown Wednesday, October 9, 2013

Transparent Proxy


Yang dimaksud dengan Transparent Proxy adalah Otomatisasi proxy pada client dengan menggunakan Proxy Transparan sehingga anda tidak perlu menginput secara manual IP Proxy beserta port nya.
Edit file di squid.conf
tambahkan kata transparent setelah port
http_port 2904 transparent
kemudian edit file rc.local, tambahkan perintah iptables pada baris berikut
iptables -t nat -A PREROUTING -i eth0 -p tcp –dport 80 -j DNAT –to-destination 10.10.10.1:2904
iptables -t nat -A PREROUTING -i eth1 -p tcp –dport 80 -j REDIRECT –to-port 2904
Perintah pertama diatas berfungsi untuk aturan routing baru pada ethernet yang terhubung ke modem eth0 (nol) dan mengarah kan port 80 ke alamat kartu jaringan yang terhubung ke jaringan lokal eth1 dengan port 2904
Perintah kedua diatas berfungsi memberikan aturan routing baru kepada ethernet yang terhubung ke jaringan lokal eth1 dan mengarahkan port http 80 ke port http transparent proxy, yaitu 2904.
Kemudian simpan file tersebut, lakukan restart pada service squid, silahkan hilangkan manual proxy system yang anda setting pada pc/laptop client. kemudian coba lakukan browsing, jika anda bs melakukan browsing keluar, berarti transparent proxy anda berhasil. :)
coba aja buka di http://whatismyipaddress.com untuk memastikan anda browsing via proxy apa nggak. :D

Selesai :)

Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

- Copyright © 2013 Command comTechno - Devil Survivor 2 - Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -